lebih memilih Kingsoft Office daripada microsoft ofice(2007/2010)

terimakasih sob ,telah berkunjung ke blog ini.
Ketimbang anda googling kesana - kemari mencari key serial(microsoft ofice) mending pake yang freeware dan sudah memumpuni.

Kingsoft Office Suite adalah software office berfungsi seperti Microsoft Office, software ini ukurannya lebih kecil dan tampilan lebih friendly.Kingsoft Office 2013 kompatibel  dari tahun Office 97 sampai 2010

beberapa fitur Kingsoft Office 2013 gratis :
  1. tampilan lebih friendly ketimbang buatan microsoft (Office 2007/2010)  dan menyediakan tema/warna. Ini adalah salah satu kelebihan ketimbang software Office gratis lainnya.
  2. Jumlah baris untuk aplikasi Spreadsheet (seperti Excel) menjadi 1.048.576 dan Kolom 16.384
  3. Terpasang 3 aplikasi Writer (Word), Spreadsheet (Excel) dan Presentation (Power point).
  4. adaptasi paragraf dan tabel lebih mudah, drag & drop
  5. Ukuran file installasi yang mini ketimbang microsoft ofice (2007/2010) sekitar 40MB sudah memumpuni 3 aplikasi office).
  6. disertai konversi langsung dari dokumen Office ke PDF
  7. Enkripsi dokumen
  8. Berbagai fitur lainnya mirip dengan MS OFfice 2007/2010 termasuk kemiripan posisi menu/icon.
  9. Freeware yang merupakan software yang dapat digunakan secara gratis    

silahkan sedot pak/bu/om/mbah

No comments:

Post a Comment